January 7, 2011

#pertanyaanabsurd 2

Siapa ya yang pertama kali memunculkan trademark "HASHTAG" dengan lambang pager (#) dan juga cara menulis diapit bintang (misal : *siul2*)???

bener2 absurd. tiba2 terlintas pz nyetir pulang ke rumah. gatau abiz mikir apa tiba2 terlintas pertanyaan ini. mungkin saking nervousnya mau ujian sidang (lebay...). sek, tapi, ad yang bisa jawab ga nih? :p

^melifart^

No comments:

Post a Comment